berkata al-Faqih
ra. ketahuilah bahwasannya setahun itu ada 12 bulan. bulan yang pertama adalah
bulana ''Muharram'' dan sesungguhnya bulan itu dinamai Muharram, karna
peperangan di bulan tersebut di haramkan dalam hal apapun di era jahiliyah.
kemudian
''Shofar'' dan sesungguhnya mereka menamai bulan tersebut dengan shofar, karna
orang2 ditimpah oleh satu penyakit, lalu memucat wajah-wajah mereka maka mereka
menamai bulan itu dengan shofar, karna pucatnya wajah2 dibulan itu.
dikatakan oleh
satu pendapat, dinamai shofar, karna sesungguhnya iblis shofaro (bersiul)
memanggil bala tentaranya ketika keluar bulan muharram, dan telah dihalalkan
perang bagi orang-orang.
kemudian bulan
''rabiul awwal'' karna sesungguhnya bulan itu bertepatan dengan permulaan musim
semi (bertunas) maka dinamai dengan Rabiul awwal (musim semi pertama)
kemudian bulan
''Rabiul akhir'' karna bulan itu bertepatan dengan akhir musim semi (bertunas)
maka dinamai dengan Rabiul akhir/ rabiuts tsani (musim semi ke2)
kemudian
''jumadil ula'' kemudian ''jumadil ukhra'' dinamai keduanya dengan jumad (beku)
karna dua bulan itu bertepatan dengan musim dingin, ketika sangat dingin dan
air membeku.
kemudian
"Rajab'' mereka menamai bulan itu denga rajab, karna bangsa Arab biasa
menghormati bulan itu, yakni mengagungkannya, dan mereka menami dengan Ashomm
(tuli) karna mereka tidak mendengar suara peperangan di bulan itu.
kemudian
''Sya'ban'' dinamakan sya'ban karna berbagai suku bangsa arab mengadakan
pengelompokan di bulan tersebut, agar mereka bisa terbagi-bagi menjadi beberapa
kelompok dibulan tersebut. pendapat lain mengatakan: dinamakan sya'ban karna
pada bulan tersebut dibagi-bagikan kebaikan yang berlimpah untuk menghadapi
Ramadhan.
kemudian
''Ramadhan'' mereka menamainya dengan ramadhan karna bertepatan dengan musim
panas. dan Ramdan adalah panas yang sangat (menyengat). dan pendapat lain
mengatakan: dinamakan Ramadhan, karna akan dihanguskan berbagai dosa pada bulan
tersebut.
kemudian
''syawwal'' mereka menamainya dengan syawwal, karna suku2 bangsa arab,
mengadakan perjalanan berpencar dibulan tersebut, yakni menyingkir dari tempat
tinggalnya. pendapat lain mengatakan :mereka menamainya dengan syawwal, karna
mereka mengadakan perburuan dibulan tersebut. diambil dari ucapanmu'' asylaitul
kalba idza arsaltuhu li-shoidin( aku mengusir anjing, apabila aku mengirim anjing itu untuk
berburu)
kemudian''
dzulqa'dah'' mereka menamainya dengan dulqa'dah karna mereka itus selalu
duduk-duduk (nyantai( dibulan tersebut, jauh dari peperangan.
kemudian
''Dulhijjah'' karna mereka melakukan hajji pada bulan ini.
maka ini adalah
berbagai nama2 bulan Arab, dengan standar bulan-bulan qamariyah, yang dapat
diketahui perhitungannyadengan melalui peredaran bulan.
dan bulan
qamariyyah adalah perhitungan kaum muslim untuk kepentingan mereka dan berbagai
ibadah mereka.
(Bustanul
Arifin)
dari dokumen di facebok pemuda tqn suryalaya
Posting Komentar
Posting Komentar